Lowongan Kerja Badan Pusat Statistik Pramubakti Mei 2021

Pusatkerja2.com - Badan Pusat Statistik adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden. Sebelumnya, BPS merupakan Biro Pusat Statistik, yang dibentuk berdasarkan UU Nomor 6 Tahun 1960 tentang Sensus dan UU Nomer 7 Tahun 1960 tentang Statistik. Tugas, fungsi dan kewenangan BPS telah ditetapkan berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 86 Tahun 2007 tentang Badan Pusat Statistik dan Peraturan Kepala Badan Pusat Statistik Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Badan Pusat Statistik. Adapun tugas BPS adalah Melaksanakan tugas pemerintahan di bidang statistik sesuai peraturan perundang-undangan. 

Dan berikut adalah ketentuan dan persyaratan yang dibutuhkan pihak perusahaan, sebagai berikut.


Lowongan Kerja Badan Pusat Statistik Pramubakti Mei 2021

Pramubakti (Sekretaris)


Persyaratan Umum:

  • Warga Negara Indonesia
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Melampirkan ijazah yang telah dilegalisir
  • Memiliki integritas dan motivasi yang tinggi dalam bekerja
  • Memiliki KTP atau Surat Keterangan Rekam Kependudukan
  • Bersedia bekerja dengan sistem perjanjian kerja waktu tertentu (tahunan)
  • Diutamakan yang memiliki pengalaman kerja


Persyaratan Khusus:

  • Pendidikan minimal D3 diutamakan jurusan Sekretaris, Arsiparis, Manajemen Perkantoran
  • Wanita dengan usia maksimal 30 tahun
  • Mampu mengoperasikan komputer MS Office (word, excel, power point)

 

Persyaratan Lamar:

  • Surat Lamaran ditulis tangan
  • Daftar Riwayat Hidup
  • Fotocopy ijazah terakhir
  • Fotocopy KTP
  • Fotocopy Surat Pengalaman Kerja (jika ada)
  • Surat Keterangan Sehat dari Puskesmas/Rumah Sakit


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. Daftar

Posting Komentar

0 Komentar