Lowongan Kerja D3 S1 PT Satoria Agro Industri Oktober 2021

Pusatkerja2.com - PT. Satoria Agro lndustri, adalah perusahaan manufaktur makanan berbasis di Indonesia yang didirikan pada awal tahun 2014. Kami adalah bagian dari divisi industri manufaktur dari perusahaan utama kami, Satoria Group, sebuah grup konsolidasi bisnis yang telah memperluas jangkauannya di enam industri yang berbeda, yaitu : pengembang properti; manufaktur, perdagangan, jasa, hiburan (FM), dan ritel.

Dan kini dikabarkan bahwa pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja Gelar D3 S1 PT Satoria Agro Industri Oktober 2021

1. Quality Assurance (QA) Staff

Kualifikasi

  • Pendidikan min. D3 Farmasi
  • Mampu menggunakan Ms. Word/Ms. Excel
  • Teliti, jujur, disiplin, tegas, bertanggung jawab, dan dapat bekerja di bawah tekanan
  • Penempatan: Pasuruan


2. Quality Control (QC) Analis

Kualifikasi

  • Pendidikan min. D3 Kimia
  • Diutamakan Laki-laki
  • Bersedia bekerja shift
  • Paham analisa kimia-fisika, paham HPLC
  • Disiplin, tegas, bertanggung jawab, dan dapat bekerja di bawah tekanan.
  • Penempatan: Pasuruan

Baca Juga : Lowongan Kerja D1 D2 D3 D4 Semua Jurusan Infomedia Nusantara Oktober 2021

3. PPIC Staff

Kualifikasi

  • Pendidikan min. S1
  • Diutamakan laki-laki
  • Memahami proses perencanaan produksi
  • Mampu membuat MKP Material
  • Teliti, jujur, disiplin, tegas, bertanggung jawab, dan dapat bekerja di bawah tekanan
  • Penempatan: Pasuruan


4. Continuous Improvement Staff

Kualifikasi

  • Pendidikan min. D3 Teknik
  • Min. Bhs. Inggris pasif
  • Memahami metode PDCA, 7 tools, dan basic dasar contiuous improvement dari 5S or 6S, TPM 8 pillar
  • Menguasai visio Flowcart cross function & swim land dalam pembuatan SOP/WI. | Memahami ISO 9001:2015 dan GMP. | Memahami SCM
  • Terbiasa menghitung cycle time, main load, dan work load analysis.
  • Penempatan: Pasuruan


5. System Improvement Staff

Kualifikasi

  • Pendidikan min. D3 Teknik
  • Min. Bhs. Inggris pasif
  • Memahami metode PDCA, 7 tools, dan basic dasar contiuous improvement dari 5S or 6S, TPM 8 pillar
  • Menguasai visio Flowcart cross function & swim land dalam pembuatan SOP/WI. | Memahami ISO 9001:2015 dan GMP. |
  • Memahami SCM
  • Terbiasa menghitung cycle time, main load, dan work load analysis.
  • Penempatan: Pasuruan


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR


Yuk gabung di Telegram kami untuk informasi loker lainnya : "https://t.me/pusatkerja2"

Posting Komentar

0 Komentar