Lowongan Kerja D4 S1 PT Teladan Prima Ago Maret 2022

Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.

PT Teladan Prima Agro bersama dengan entitas anak usaha (selanjutnya disebut dengan “Teladan Prima Agro” atau “TPA”), atau yang dikenal sebagai Teladan Prima Group, adalah perusahaan agribisnis yang bergerak dibidang perkebunan dan pabrik kelapa sawit. TPA memulai operasi perkebunan perusahaan pada tahun 2004 dan terletak secara strategis di Provinsi Kalimantan Timur, dimulai dari Kabupaten Berau dan berkembang ke Kabupaten Kutai Timur, Kabupaten Paser, hingga Kabupaten Kutai Kartanegara.

Dan kini dikabarkan bahwa pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja D4 S1 PT Teladan Prima Ago Maret 2022

MANAGEMENT TRAINEE (MT)


Seiring dengan pertumbuhan dan perkembangan bisnis perusahaan, kami mengundang para kandidat potensial untuk bergabung dan berkarir melalui program Management Trainee (MT) untuk posisi:


1. Field Assistant (Kode: PAK)


Jurusan Pertanian

2. Mill & Logistics Assistant (Kode: PAP)


Jurusan Teknik Mesin/Teknik Elektro

3. Estate/Mill & Logistics Administration (Kode: PKA)


Jurusan Akuntansi

Persyaratan Umum

  • Lulusan S1/D4
  • IPK minimal 2,75
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Freshgraduate atau memiliki pengalaman kerja
  • Bersedia mengikuti program training selama 6 bulan di Kalimantan Timur serta ditempatkan di lokasi perkebunan kelapa sawit
  • Bagi kandidat yang memiliki kualifikasi sesuai dengan persyaratan, dapat mengirimkan kelengkapan:
  • Surat lamaran CV terbaru, ijazah/ surat keterangan lulus, transkrip nilai, KTP & foto terbaru
  • File dokumen dijadikan satu dalam bentuk PDF dan diberi nama sesuai dengan Kode yang dilamar


Tempat Pelaksanaan proses rekrutmen akan dilakukan di PT. Teladan Prima Agro

Jl. Gajah Mada S-4, Samarinda 75122 (Waktu pelaksanaan akan diinformasikan lebih lanjut)


PENDAFTARAN

Kirim lamaran melalui email disertai dengan form data pribadi pelamar yang dapat di unduh di:


Unduh form di tinyurl.com/MTTPA2022


*Hanya kandidat yang lolos tahap screening yang akan di ikutsertakan dalam proses seleksi (Informasi melalui telepon)

*Deadline: 14 Maret 2022


Baca Juga : Lowongan Kerja SMA SMK Diploma Sarjana 2022

Ikuti Instagram (On_Loker) untuk informasi loker lainnya

Yuk gabung di Telegram kami untuk informasi loker lainnya : Pusatkerja2


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan Kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :


recruitment@teladanprima.com

Subject: Nama_Kode yang dilamar

Posting Komentar

0 Komentar