Lowongan Kerja Staff Produksi April 2022 PT Mandom Indonesia Tbk

Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.

PT Mandom Indonesia Tbk berdiri sebagai perusahaan joint venture antara Mandom Corporation, Jepang dan PT The City Factory. Perseroan berdiri dengan nama PT Tancho Indonesia dan pada tahun 2001 berganti menjadi PT Mandom Indonesia Tbk. Pada tahun 1993, Perseroan menjadi perusahaan ke-167 dan perusahaan joint venture Jepang ke-11 yang mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia. Saat ini jumlah saham Perseroan adalah 201.066.667 lembar saham dengan nilai nominal Rp 500/saham.

Dan kini dikabarkan bahwa pihak perusahaan telah membuka rekrutment terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.

Lowongan Kerja Staff Produksi April 2022 PT Mandom Indonesia Tbk

Lowongan Kerja Staff Produksi April 2022 PT Mandom Indonesia Tbk

STAFF PRODUKSI

Lokasi:

  1. Bekasi
  2. Deskripsi Pekerjaan
  3. Memastikan proses dan kualitas produksi sesuai dengan standar perusahaan
  4. Menjaga kesehatan dan keselamatan lingkungan kerja di area produksi
  5. Mengelola produktivitas produksi untuk mencapai target produksi
  6. Menganalisa permasalahan/isu terkait proses dan kualitas produksi
  7. Menyusun laporan produksi secara berkala
  8. Mengelola sumber daya manusia di bagian produksi
  9. Merawat dan memelihara fasilitas produksi


Spefikasi Pekerjaan

  • Kandidat memiliki pendidikan minimal Diploma 3 Teknik Mesin atau Elektro dari Universitas terkemuka
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 2 tahun di perusahaan FMCG atau industry kosmetik lebih disukai.
  • Memiliki kemampuan analitis, pemecahan masalah, dan komunikasi yang baik
  • Mampu memimpin dan mengelola tim, serta melaksanakan berbagai tugas untuk mendukung kegiatan produksi.
  • Bersedia memiliki karir jangka panjang di satu perusahaan.


Baca Juga : Lowongan Kerja SMA SMK Diploma Sarjana 2022

Ikuti Instagram (On_Loker) untuk informasi loker lainnya

Yuk gabung di Telegram kami untuk informasi loker lainnya : Pusatkerja2


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR

Posting Komentar

0 Komentar