Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Semua Jurusan PT Dinasti Kreatif Indonesia 2022
Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.
PT Dinasti Kreatif Indonesia (DKI Group) merupakan creative holding company dari usaha makanan dan minuman berbasis mikro dan kecil-menengah yang berkembang pesat di Indonesia, mulai tahun 2018. Melalui pengelolaan yang baik dan pengendalian industri yang profesional, Dinasti Kreatif Indonesia sebagai holding company yang ingin mengembangkan bidang usaha yang dapat mensinergikan satu unit usaha dengan usaha lainnya, melalui usaha kreatif generasi bangsa.
Dan kini pihak perusahan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Semua Jurusan PT Dinasti Kreatif Indonesia 2022
1. Training Admin Internship
Kualifikasi :
- Wanita
- Mahasiswa tingkat akhir/Fresh Graduate/D3/S1 dari Semua Jurusan
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interaksi yang baik
- Terkatrik dengan pekerjaan yang administratif
- Mudah beradaptasi dengan lingkungan baru dan mamou bekerja secara tim
- Mahir dalam menggunakan Ms Office terutama Ms Excel
- Bersedia mengikuti program internship minimal 3 bulan
- WFO: Tangerang Selatan
2. Operator CCTV
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan minimal SMK Teknik Informatika/Teknik Komputer
- Memiliki pengetahuan dasar komputer dan IT
- Memiliki pengetahuan dan pengalaman dalam hal CCTV dan acces control
- Detail oriented
- Dapat bekerja secara tim dan individu
- Bersedia bekerja shifting
- WFO : Tangerang Selatan
Deskripsi Pekerjaan :
- Memantau kondisi seluruh gerai yang gerada dalam tanggung jawabnya menggunakan CCTV
- Mencatat pelanggaran yang ditemukan hasil pantauan CCTV
- Melaporkan pelanggaran yang ditemukan hasil pantauan CCTV
3. Driver Food Truck
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Memiliki SIM B1
- Memahami rute perjalanan dalam kota mai-un luar kota
Deskripsi Pekerjaan :
- Membawa mobil food truck ke tempat penjualan
- Menyiapkan dan memastikan alat dan bahan sebelum keberangkatan
- Membantu menyiapkan hidangan, membersihkan area penjualan
4. Driver Gudang Teguk
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Memiliki SIM A
- Memahami rute perjalanan dalam kota maupun luar kota
- Untuk area Cab. JKT BKS
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan pengiriman bahan baku ke seluruh gerai TEGUK sesuai area
- Membantu melakukan proses packing barang
- Melakukan bongkar muat barang
5. Helper Gudang
Kualifikasi :
- Usia minimal 18 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Kemampuan yang harus dimiliki : Cekatan, Disiplin dan komunikasi
- Bida mengemudi dan memiliki SIM A (menjadi nilai tambah)
- Penempatan di:
- Ciputat, Tangerang Selatan
- Duren Sawit, Jakarta Timur
- Bandung
Deskripsi Pekerjaan :
- Menjaga kebersihan dan kerapihan gudang
- Memindahkan barang-barang yang ada di gudang sesuai dengan instruksi
- Melakukan proses pengemasan (packing) barang yang akan dikirimkan ke gerai
- Memasukan barang yang sudah dipacking kedalam mobil pengiriman (loading barang)
- Membantu menghitung barang dalam proses Stock Opname
- Membantu backup pengiriman bahan baku ke gerai
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :
recruitment@dinastikreatifindonesia.com
Subject Email : Nama_Posisi Yang Dilamar
Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com
Ikuti Instagram : On_loker
Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2
Posting Komentar
0 Komentar