Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Kimia Farma (Persero) November 2022

Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.

PT Kimia Farma Tbk adalah anak usaha Bio Farma yang berbisnis di bidang farmasi. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga tahun 2020, perusahaan ini memiliki 12 pabrik, 1.278 apotek, 451 klinik kesehatan, 75 laboratorium klinik, 10 optik, dan 3 klinik kecantikan yang tersebar di seluruh Indonesia.

Dan kini pihak perusahan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.

Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Kimia Farma (Persero) November 2022

Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Kimia Farma (Persero) November 2022

Tenaga Teknis Kefarmasian

Kualifikasi : 

  • Pendidikan minimal D3 Farmasi
  • Memiliki STRTTK yang masih aktif
  • Usia Maksimal 27 tahun
  • Penempatan Bogor dan sekitarnya 


Keterampilan dan Keahlian Kompetensi Kerja (Competency) :

  • Memiliki pemahaman mengenai produk farmasi
  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman terkait Farmakologi
  • Customer-Oriented
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja di bawah tekanan dan speed execution
  • Memiliki ketelitian dan keakuratan dalam pekerjaan


Apoteker Pendamping

Kualifikasi : 

  • Pendidikan minimal Profesi Apoteker
  • Memiliki STRA yang masih aktif
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Penempatan : Bogor dan sekitarnya 


Keterampilan dan Keahlian Kompetensi Kerja (Competency) :

  • Memiliki pemahaman farmasi klinis yang baik
  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman terkait Farmakologi
  • Customer-Oriented
  • Memiliki ketelitian dan keakuratan dalam bekerja
  • Mampu bekerja dalam tim
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik


Staff Akuntansi

  • Pendidikan Minimal D3 Akuntansi
  • Mengetahui proses bisnis PBF
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office & SAP
  • Memiliki pemahaman tentang alur distribusi barang
  • Mengetahui peraturan KEMENAKER
  • Memiliki pemahaman mengenai PSAK (Pedoman dan Standar Akuntansi Keuangan)
  • Memahami pengetahuan terkait manajemen keuangan, akuntansi, dan perpajakan dengan sangat baik
  • Memiliki sertifikasi Brevet A & B
  • Terbiasa bekerja secara tim
  • Penempatan Area Kalimantan


Apoteker Penanggung Jawab PBF

  • -Pendidikan Profesi Apoteker
  • -Lebih disukai memiliki pengalaman PKPA di distribusi PBF
  • -Memahami pengelolaan produk rantai dingin (CCP)
  • -Memiliki STRA & sertifikat kompetensi yang masih berlaku
  • -Memiliki pemahaman CDOB dengan baik
  • -Memiliki pemahaman terkait peraturan Kemenkes mengenai PBF
  • -Memiliki pengetahuan supply chain management dan inventory management
  • -Terbiasa bekerja secara tim
  • - Penempatan Gorontalo


Apoteker Penanggung Jawab PBF

  • -Pendidikan Profesi Apoteker
  • -Lebih disukai memiliki pengalaman PKPA di distribusi PBF
  • -Memahami pengelolaan produk rantai dingin (CCP)
  • -Memiliki STRA & sertifikat kompetensi yang masih berlaku
  • -Memiliki pemahaman CDOB dengan baik
  • -Memiliki pemahaman terkait peraturan Kemenkes mengenai PBF
  • -Memiliki pengetahuan supply chain management dan inventory management
  • -Terbiasa bekerja secara tim
  • -Penempatan Pekanbaru


PERAWAT

KUALIFIKASI :

  • Min. D3 Perawat, diutamakan S1 Perawat
  • Memiliki STR yang masih aktif
  • Memiliki sertifikat BTCLS
  • Maks. 27 tahun
  • Diutamakan yang memiliki pengalaman
  • Memiliki kejujuran, integritas, kreatif, dan komunikatif
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office
  • Sudah mendapatkan vaksin, minimal dosis ke-2


Tertarik untuk bekerja sama, besama pihak perusahan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR


Posting Komentar

0 Komentar