Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Bank Mega Mei 2023

Ada sebagian dari teman kita yang belum memiliki pekerjaan meskipun ia telah melempar banyak berkas lamaran, hal itu dikarenakan sifat yang dimiliki untuk mendapatkan gaji yang lebih tinggi dengan posisi yang lebih tinggi, akan tetapi hal tersebut tidak didukung oleh kemampuan serta pengetahuan yang ia miliki. Untuk mendapatkan posisi yang lebih tinggi serta gaji tinggi, hal paling minim yang harus dimiliki adalah pengalaman, jenjang pendidikan serta pengetahuan yang anda miliki tentang posisi yang akan anda lamar, akan tetapi masih banyak perusahaan yang membuka rekrutmen freshgraduate, akan tetapi hal ini jarang ditemukan, karena perusahaan lebih tertarik terhadap mereka yang telah memiliki pengalaman, perusahaan percaya dengan adanya mereka, mereka dapat membantu kinerja serta meningkatn feporma yang telah dimiliki. 

Dan untuk teman-teman disarankan untuk pertama kali melakukan kerja, jangan pedulikan seberapa tinggi gaji yang akan anda dapatkan, tapi utamakan lah pengalaman yang anda dapatkan serta juga disarankan terhadap teman-teman untuk membuktikan bahwa anda layak untuk bekerja bersama perusahaan tersebut, maka ada kemungkinan posisi anda akan menjadi lebih tinggi dan gaji yang akan ditingkat oleh pihak perusahan.

Dan berikut adalah informasi perusahaan rekrutmen terbaru dari,

Bank Mega adalah perusahaan perseroan terbatas di bidang jasa keuangan perbankan yang berbasis di Jakarta dan merupakan bagian dari CT Corp. Berawal dari sebuah usaha milik keluarga berdiri pada 15 April 1969 bernama Bank Karman dan berkedudukan di Surabaya. Pada tahun 1992 berubah nama menjadi Mega Bank dan melakukan relokasi kantor pusat ke Jakarta. Pada tahun 1996 Mega Bank diambil alih oleh CT Corp (d/h Para Group) (PT Para Global Investindo dan PT. Para Rekan Investama). Pada bulan Juni 1997 melakukan perubahan logo dengan tujuan sebagai lembaga keuangan kepercayaan masyarakat yang lebih mudah dikenal melalui logo perusahaan yang baru dan berubah nama menjadi Bank Mega. Pada tahun 1997 Bank Mega memperkuat struktur permodalan dengan melaksanakan Initial Public Offering dan listed di BEJ maupun BES. Dengan demikian sebagian saham Bank Mega dimiliki publik dan berubah nama menjadi PT. Bank Mega Tbk. Pada saat krisis ekonomi, Bank Mega sebagai salah satu bank yang tidak terpengaruh oleh krisis dan tumbuh tanpa bantuan pemerintah bersama dengan Citibank, Deutsche Bank dan HSBC. Bank Mega merupakan satu-satunya bank di Indonesia yang mobil operasionalnya menggunakan Livery Bank Mega. Strategi ini berhasil menanamkan image yang begitu kuat dikalangan gross root Bangsa Indonesia. Bank Mega masih merupakan bank yang kepemilikannya 100% milik warga Indonesia, saat mayoritas usaha di sektor keuangan Indonesia dimonopoli oleh asing.

Dan berikut adalah ketentuan dan persyaratan yang dibutuhkan sebagai berikut.

Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Bank Mega Mei 2023

Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Bank Mega Mei 2023

1. CUSTOMER SERVICE – BALIKPAPAN

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Usia Maksimal 24 tahun
  • Fresh Graduate lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Balikpapan
  • Subject Email : CS_Balikpapan


2. TELLER – BALIKPAPAN

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Usia Maksimal 24 tahun
  • Fresh Graduate lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Balikpapan
  • Subject Email : Teller_Balikpapan


3. CUSTOMER SERVICE – PONTIANAK

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Usia Maksimal 24 tahun
  • Fresh Graduate lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Pontianak
  • Subject Email : CS_Pontianak


4. TELLER – PONTIANAK

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Usia Maksimal 24 tahun
  • Fresh Graduate lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Pontianak
  • Subject Email : Teller_Pontianak


5. RETAIL FUNDING OFFICER

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman yang relevan Sebagai sales person minimal 2 tahun
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Siap untuk bekerja dengan target
  • Penempatan di Balikpapan
  • Subject Email : RFO_Balikpapan


6. RETAIL ACQUISITION REGIONAL TEAM LEADER

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman sebagai superviso/team leader sales minimal 2 tahun diutamakan
  • Berpengalaman di Banking/Financial Services lainnya
  • Terbiasa membuat event
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Balikpapan


7. CARD FUNDING OFFICER

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3 Semua Jurusan
  • Fresh Graduate/Memiliki pengalaman Maksimal 2 tahun
  • Menyukai pekerjaan lapangan dan bertemu dengan banyak orang
  • Memiliki network yang baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasi yang baik
  • Berdomisili di Balikpapan


Berminat untuk melamar silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :


deni.suryana@bankmega.com 

Dapatkan Info Lowongan kerja setiap hari dengan cara join Telegram : https://t.me/pusatkerja2

Catatan :

Diharapkan terhadap seluruh sahabat, untuk membaca keseluruhan kebutuhan dan kriteria yang dibutuhkan, sehingga teman-teman ketika mencantumkan lamaran anda dapat dengan teliti dan memahami apa saja yang diperluhkan ataupun yang dibutuhkan oleh pihak perusahaan.

Penting :

Untuk teman-teman yang membutuhkan informasi lowongan kerja lainnya silahkan kunjungi beranda  Lowongan Kerja : http://pusatkerja2.com/

Diharapkan sahabat untuk mengikuti Instagram : @pusatkerja

Posting Komentar

0 Komentar