Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Gonusa Prima Distribusi April 2024

Memiliki atau mendapatkan pekerjaan merupakan kebutuhan utama bagi setiap orang/masyarakat, dengan adanya pekerjaan, kita dapat memenuhi kebutuhan kita sehari-hari baik itu kebutuhan pokok ataupun style yang ingin kita tampilkan, akan tetapi untuk mendapatkan pekerjaan bukanlah hal mudah, banyak pelamar yang telah mencantumkan berkas lamaran mereka terhadap perusahaan akan tetapi belum juga menerima panggilan kerja. Hal itu dikarenakan berkas lamaran yang cantumkan terhadap perusahaan memiliki kesalahan ataupun berkas yang anda lemparkan tidak sesuai dengan kriteria/kebutuhan yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Dalam hal ini anda disarankan terlebih dahulu sebelum anda melemparkan berkas lamaran anda terlebih dahulu anda harus mengetahui kriteria apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan ataupun skill yang dibutuhkan, dengan begitu anda akan mengetahui apakah skill dan kriteria yang anda miliki sesuai dengan keinginan perusahaan. Dan apabila hal tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda, akan tetapi anda ingin masuk dalam perusahaan tersebut, maka jauh-jauh hari anda telah mencari tahu tentang perusahan tersebut, sehingga ketika dibukanya rekrutmen anda tidak akan mengalami kendala.

PT Gonusa Prima Distribusi - Sejak awal, Gonusa Prima Distribusi bertekad menjadi perusahaan distribusi terbaik di Indonesia yang berfokus pada proses penjualan dan pendistribusian produk-produk konsumen yang berkualitas dan sesuai dengan keinginan konsumen. Ambisi ini tak pernah pudar sejak didirikan tahun 2019. Bahkan kini ambisi semakin besar. Setiap lini pelayanan distribusi kami didukung teknologi terkini, mulai dari sistem hingga penjualan, yang mempercepat dan mengoptimalkan proses kerja di Gonus Prima Distribusi. Berbekal pengalaman dan jaringan dari grup Djarum dengan ribuan armada dan jalur distribusi, PT. Gonusa Prima Distribusi dapat mendistribusikan produk dengan baik dan efektif ke semua daerah di seluruh pelosok Indonesia.Dengan pengalaman yang ada dan telah terbukti, kami yakin dapat memberikan layanan terbaik untuk setiap konsumen Indonesia.

Dan berikut adalah ketentuan dan persyaratan yang dibutuhkan perusahaan sebagai berikut.


Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Gonusa Prima Distribusi April 2024

1. Admin Logistik

Deskripsi Pekerjaan :

  • Memonitor stock availability, barang dalam perjalanan dan menindaklanjuti kepada demand planner dan operasional
  • Mengusulkan mutasi stock antar DSO untuk menjaga ketersediaan barang
  • Memonitor dan bertanggung jawab dalam pencapaian service level baik GT dan MTI


Kualifikasi :

  • Pria/Wanita, maksimal usia 30 tahun
  • Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  • Mahir dalam penggunaan Ms. Office (Excel)
  • Memiliki pengalaman di bidang Distribusi FMCG minimal 1 tahun
  • Cekatan, rapih, mau belajar dan memiliki ketelitian kerja yang kuat
  • Penempatan Makassar


2. Helper Ekspedisi

Deskripsi Pekerjaan :

  • Membantu driver expedisi dalam pengiriman barang sesuai invoice
  • Memastikan barang terkirim dengan tepat waktu
  • Memastikan kondisi barang terkirim dengan baik dan menarik retur serta memastikan fisik dari toko sesuai nota retur

Baca Juga :

Kualifikasi 

  • Pendidikan minimal SMA
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Menguasai area cover (Makassar)
  • Memiliki pengalaman di bidang Disitribusi FMCG
  • Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
  • Memiliki SKCK Aktif
  • Penempatan Makassar

3. Technical Area Sales

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan kunjungan ke Customer Food Service (Hotel, Restoran, Cafe, Catering, Bakery dan Industri)
  • Berkoordinasi dengan distribusi area dan melakukan monitoring terhadap team sales Distributor
  • Menjalankan project penjualan dan memberikan pengarahan terhadap program-program promo kepada Distributor
  • Membuat analisa mengenai customer baru, market price, dan kemudian mengatur strategi penjualan untuk implementasi di Area
  • Menjaga kondisi ketersediaan Produk di Distributor area
  • Berkolaborasi dan bekerjasama dengan komunitas channel food service (barista, pastry, hotel, resto, cafe)
  • Mencapai target penjualan dan meningkatkan growth sales


Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan D3 semua jurusan
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Memiliki 2 tahun pengalaman dalam bidang yang sesuai (food service), serta memiliki pengalaman sebagai Supervisor
  • Mengetahui dan memiliki pengaaman bekerja sama dengan komunitas channel food service menjadi nilai tambah
  • Menguasai area Makassar


4. Team Leader Promosi

Deskripsi Pekerjaan :

  • Monitoring dan support seluruh kegiatan promosi
  • Monitoring aktivitas tim Merchandiser/SPG
  • Menganlisa dan menyiapkan laporan promosi
  • Support Team Sales dalam penjualan


Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 semua jurusan
  • Minimal 1 tahun pengalaman dibidang FMCG (Promosi/Event)
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office
  • Memiliki jiwa kepemimpinan, kreatif, inovatif, serta skill komunikasi yang baik
  • Memiliki SIM A
  • Memiliki SKCK Aktif
  • Memahami area Makassar


Cara Daftar :

Terhadap teman-teman yang berminat untuk melamar silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. 


Posisi 1 - DAFTAR

Posisi 2 - DAFTAR

Posisi 3 - DAFTAR

Posisi 4 - DAFTAR

DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN TELEGRAM


Diwajibkan untuk mengikuti Instagram : @pusatkerja
Hanya Mereka yang lolos kualifikasi yang akan menerima panggilan berikutnya
Semoga informasi lowongan kerja diatas dapat memberikan anda pekerjaan
Dan apa bila teman-teman masih kurang puas dengan lowongan diatas,
teman-teman dapat mencari lowongan kerja lainnya di.

Posting Komentar

0 Komentar