Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Bara Indah Sinergi November 2024
Memiliki atau mendapatkan pekerjaan merupakan kebutuhan utama bagi setiap orang/masyarakat, dengan adanya pekerjaan, kita dapat memenuhi kebutuhan kita sehari-hari baik itu kebutuhan pokok ataupun style yang ingin kita tampilkan, akan tetapi untuk mendapatkan pekerjaan bukanlah hal mudah, banyak pelamar yang telah mencantumkan berkas lamaran mereka terhadap perusahaan akan tetapi belum juga menerima panggilan kerja. Hal itu dikarenakan berkas lamaran yang cantumkan terhadap perusahaan memiliki kesalahan ataupun berkas yang anda lemparkan tidak sesuai dengan kriteria/kebutuhan yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Dalam hal ini anda disarankan terlebih dahulu sebelum anda melemparkan berkas lamaran anda terlebih dahulu anda harus mengetahui kriteria apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan ataupun skill yang dibutuhkan, dengan begitu anda akan mengetahui apakah skill dan kriteria yang anda miliki sesuai dengan keinginan perusahaan. Dan apabila hal tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda, akan tetapi anda ingin masuk dalam perusahaan tersebut, maka jauh-jauh hari anda telah mencari tahu tentang perusahan tersebut, sehingga ketika dibukanya rekrutmen anda tidak akan mengalami kendala.
PT Bara Indah Sinergi adalah perusahaan yang bergerak dibidang Trading & Mining Batubara. Dengan pengalaman lebih dari 14 tahun dan dukungan tim manajemen yang kompeten, kami telah menjadi mitra terpercaya untuk kebutuhan energi pelanggan kami. Pada tahun 2017, kami mengakuisisi 3 (tiga) konsesi batubara untuk mendukung pertumbuhan kami dalam memenuhi permintaan energi pelanggan kami. PT. Permata Indah Sinergi, PT. Unggul Nusantara, dan PT. Lautan Hutan Lestari, terletak di Barito Utara, Kalimantan Tengah dengan Nilai Kalor mulai dari GAR 4.200 sampai dengan GAR 6.300 dengan cadangan tertambang gabungan sebesar 50 Juta Ton.
Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan persyaratan atau kebutuhan pendaftaran adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Bara Indah Sinergi November 2024
1. Officer GA
Job Description :
- Melakukan pendataan dan perawatan aset perusahaan
- Mempersiapkan building maintenance dan aset perusahaan
- Membuat jadwal dan daftar manifest sarana operasional untuk support kegiatan karyawan
- Bertanggungjawab terhadap ticketing akomodasi karyawan
- Memastikan distribusi catering, laundry dan house keeping
Requirements :
- Pendidikan terakhir min S1 di bidang Ekonomi, Manajemen atau jurusan terkait lainnya
- Pengalaman kerja min 2 tahun di bidang General Affairs pada perusahaan pertambangan lebih disukai
- Memiliki pengalaman di bidang Civil General Affairs lebih diutamakan
Baca Juga :
- Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Fastfood Indonesia Bulan November 2024
- Lowongan Kerja Terbaru PT Traktor Nusantara Bulan November 2024
- Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 PT Reska Multi Usaha November 2024
- Lowongan Kerja Terbaru PT Kobexindo Tractors Tbk November 2024
- Lowongan Kerja Pertambangan PT Kapuas Prima Coal SMA SMK D3 S1 November 2024
2. Admin CCR
Job Description :
- Menginput HM Unit alat-alat berat dan DT, HM unit support
- Meng-update start engine excavator di awal shift
- Meng-update unit breakdown di awal shift dan akhir shift
- Melakukan penginputan data monitoring control
- Mengirim data HM dan list status unit
- Rekapitulasi ritase
- Monitoring komunikasi by radio
Requirements :
Pendidikan min SMA/SMK jurusan Administrasi atau jurusan terkait lainnya
- Pengalaman kerja min 1-2 tahun di bidang administrasi pertambangan
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office
Cara Daftar :
Berminat untuk melamar silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR
Email :
un.recruitment@bi-sinergi.com
Subject email : Nama_Posisi
Note :
* Pendaftaran ini Gratis Dan tidak dipungut Biaya
* Berhati-hatilah terhadap penipuan yang mengatasnamakan Nama Perusahaan dan Pusatkerja2.com
DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN
Telegaram : https://t.me/pusatkerja2
Telegram : https://t.me/lokerterbaru27
Dan bagi teman-teman yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja lainnya, sesuai keinginan anda silahkan cek di link.
Posting Komentar
0 Komentar