Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 PT BNI (Persero) Agustus 2020

Pusatkerja2.com - Kita semua pasti memiliki semangat yang harus kita perjuangkan, baik itu demi seseorang, ataupun demi masa depan kita sendiri. Dengan memiliki dorongan tersebut berbagai hambatan dapat kita lewati, serta berbagai rintangan dapat kita hadapi. Misalnya orang tua kita bekerja dengan keras bertujuan agar mereka dapat menghidupi perekonomian keluarga serta mampu memberikan barang-barang yang diinginkan oleh anaknya.
Sama hal nya dengan kita yang saat ini berjuang untuk menemukan pekerjaan yang dimana merupakan dorongan yakni "untuk dapat membalas kebaikan orang tua, ataupun memberikan segala hal yang diinginkan oleh orang tua", dan hal yang paling utama adalah membuat masa depan kita menjadi lebih baik.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, merupakan sebuah institusi bank milik pemerintah yang ikut berperan terhadap penyaluran pinjaman yang diberikan kepada Bank Negara Usaha Milik Negara (BUMN).
Pinjaman yang diberikan kepada BUMN di tahun 2019 sebesar 19,2% secara total kredit yang telah diberikan kepada korporasi tumbuh 9,8% yang telah berkonstribusi oleh sektor industri manufaktur, perdagangan restoran, hotel, jasa dunia usaha dan konstruksi.
Peluang pembiayaan kredit kecil masih terbuka lebar, mengingat jumlah UMKM di Indonesia telah mencapai 62 juta orang, hal ini didukung juga oleh komitmen pemerintah oleh Bank Negara Indonesia melalui penguatan dari segala aspek muali dari proses sampai dengan kanal perusahaan (Outlet/Kanal digital).
Keberhasilan oleh BNI telah menjaga kinerja positif di segmen kecil tak lepas dari strategi-strategi yang telah dijalankan antara lain optimasi supply chain financing dari nasabah dan debitur korporasi, penguatan sinergi BUMN.
Dan kini dikabarkan bahwa pihak PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan sebagai berikut :
Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 PT BNI (Persero) Agustus 2020
Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 PT BNI (Persero) Agustus 2020
BINA BNI Kantor Wilayah Kemayoran (BNIWJY)

  •  Berjenis kelamin laki-laki atau perempuan
  •  Minimal peserta lulusan SMA/Sederajat
  •  Minimal bergelar pendidikan Diploma/Sarjana
  •  Minimal IPK peserta 2,75
  •  Lulusan SMA minimal nilai raport semester 5-6 minimal 7,00
  •  Maksimal usia 25 tahun
  •  Berpenampilan rapi dan terlihat menarik
  •  Sehat secara jasmani dan rohani
  •  Tidak buta warna
  •  Minimal tinggi badan peserta laki-laki 165 cm
  •  Minimal tinggi badan peserta perempuan 155 cm
  •  Single/Belum menikah, dan siap untuk tidak menikah selama masa program pemagangan BINA

Tahap Seleksi :
 - Surat Lamaran Peserta
 - CV (Curriculum Vitae)
 - KTP (Kartu Tanda Penduduk)
 - KK (Kartu Keluarga)
 - Surat Lamaran
 - Photo Selfie
 - Ijazah, SD, SMP,SMA
 - Ijazah Diploma/Sarjana (Bagi mereka yang memiliki gelar pendidikan)
 - Transkrip nilai/raport
 - Surat Keterangan belum menikah
'
2. Siapak Video Perkenalan diri Anda Isi Video Perkenalan diri wajib menyampaikan :

 - Nama
 - Usia pendidikan
 - Minat dan Bakat
 - Video yang telah dibuat wajib diupload di FEED Instagram pribadi, lalu tag instagram @bniwjy serta pastikan akun tidak di Private

Lokasi Penempatan :
 - KC Jawa Barat
 - KC Gambir
 - KC JABABEKA
 - KC Bekasi
 - KC Jatinegara
 - KC Karawang
 - KC Kelapa Gading
 - KC Kramat
 - KC Rawamangun
mari gabung bersama kami dengan cara memfollow instagram @pusatkerja kami akan memberikan informasi lowongan kerja terbaru setiap hari

Baca Juga : www.PUSATKERJA2.com

Cara Daftar :
Terhadap teman-teman yang tertarik untuk bekerja sama, silahkan lakukan pendaftaran dengan cara online melalui link dibawah


Note :
 * Pendaftaran paling lambat 6 Agustus 2020