Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 Agustus 2020 PT Bhanda Ghara Reksa

Pusatkerja2.com - Kita semua pasti memiliki semangat yang harus kita perjuangkan, baik itu demi seseorang, ataupun demi masa depan kita sendiri. Dengan memiliki dorongan tersebut berbagai hambatan dapat kita lewati, serta berbagai rintangan dapat kita hadapi. Misalnya orang tua kita bekerja dengan keras bertujuan agar mereka dapat menghidupi perekonomian keluarga serta mampu memberikan barang-barang yang diinginkan oleh anaknya.
Sama hal nya dengan kita yang saat ini berjuang untuk menemukan pekerjaan yang dimana merupakan dorongan yakni "untuk dapat membalas kebaikan orang tua, ataupun memberikan segala hal yang diinginkan oleh orang tua", dan hal yang paling utama adalah membuat masa depan kita menjadi lebih baik.
Pusatkerja2.com - PT. Bhanda Ghara Reksa (Persero) atau BGR Logistics merupakan salah satu dari bagian perusahaan Badan Usaha Milik Negara ataupun disingkat dengan BUMN yang telah berdiri sejak tanggal 11 April 1977 yang didasari peraturan Pemerintah No. 26 taun 1976. khususnya dibidang penyelenggara jasa penyewaan dan prinsip pengelolahan usaha yang sehat dan undang-undang Perseroan Terbata. Sebagai bagian dari Badan Usaha Mili9k Negara (BUMN) yang dimana bidang operasional bisnisnya bergerak terhadap jasa logistik. PT. Bhanda Ghara Reksa (Persero) atau BGR Logistics menjadi perusahaan yang mampu memberikan solusi terintegrasi, andal, dan terpercaya.
Dan pada saat ini perusahaan PT. BGR (Persero) dikabarkan telah membuka rekrutmen terbaru, dengan ketentuan sebagai berikut.
Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 Agustus 2020 PT Bhanda Ghara Reksa
Lowongan Kerja BUMN SMA SMK D3 S1 Agustus 2020 PT Bhanda Ghara Reksa 
1. IT Plan & Budgeting Staff

  •  Minimal peserta bergelar pendidikan D3/S1 dari jurusan Sistem Informasi/Manajemen/Teknik Informatika ataupun jurusan yang serupa
  •  Memahami betul Best Pratice Tata Kelola IT berdasarkan COBIT, IT-IL, TOGAF & ISO 27001, ISO 38500
  •  Memahami betul IT Risk Management/Project Management & Development System/IT Policy
  •  Mengetahui betul serta paham IT Masterplan
  •  Memiliki motivasi untuk belajar (Mengupdate ilmu) serta bertanggung jawab

2. IT Analyst

  •  Minimal peserta bergelar pendidikan D3/S1 dari jurusan Sistem Informasi, Teknik Informatika, ataupun jurusan yang terkait
  •  Minimal berpengalaman 1 tahun terhadap bidang Sistem Analyst
  •  Berpengalaman terhadap testing serta Quality Assurance aplikasi
  •  Menguasai UML Diagram (Sequence Diagram, Database Relation Diagram)
  •  Mampu melakukan dokumentasi system baik SRS, SAD, TSD, flowchart, Proses bisnis aplikasi
  •  Memiliki analisa yang baik
  •  Memahami metodologi pengembangan sistem informasi

3. Security System Specialist

  •  Minimal peserta bergelar pendidikan D3/S1 dari jurusan Teknik Informatika/Teknik Komputer/Teknik Jaringan Komputer ataupun jurusan yang serupa 
  •  Memiliki pengalaman set up linux and windows environment for including security (Firewall, iptables, VPN, etc), Shell, Scripting, and other OS Configuration minimal 1 tahun
  •  Memiliki pengalaman set up high avalibility system (Cluster, load balancing, hot backup, etc), CI and CD Pipeline
  •  Memiliki pengalaman kerja dengan aplikasi server (Apache, NGINX, HAProxy, etc)
  •  Memiliki pengalaman serta kemampuan setip, backup, and configuring database system (MySQL, PostgreSQL,etc)
  •  Memiliki pengetahuan mengenai sistem operasi (Windows serta linux)
  •  Memiliki pengalaman serta pengetahuan mengenai penggunaan software untuk troubleshooting komputer
  •  Memiliki pengetahuan troubleshooting mengenai jaringan komputer (LAN Wireless) dengan menggunakan CISCO
  •  Mengerti cara penggunaan Access Point, Firewall serta Active Directory Server, 
  •  Memahmi betul IT Security System
  •  Memiliki sertifikasi/traingin Cyber Security

4. Command Center Staff

  •  Minimal peserta bergelar pendidikan D3/S1 dari jurusan Statistik/Management
  •  Memiliki daya analisa statistik serta mengetahui penggunaan aplikasi data analisis
  •  Meiliki pengalaman dalam Call Center, Customer Servie
  •  Mampu bekerja sama dengan tim atuapun individu

5. Supervisor Command Center 

  •  Minimal peserta bergelar pendidikan S1 dari jurusan Statisik/Management
  •  Memiliki daya analisa statistik serta mengetahui penggunaan aplikasi data analisis
  •  Mampu bekerja sama dengan tim ataupun mampu memimpin serta memotivasi tim

Tahap Seleksi

 - Administrasi Lamaran Peserta
 - Interview
 - Psikotes
 - Interview User + Tes Teknis
 - Tes Kesehatan

mari gabung bersama kami dengan cara memfollow instagram @pusatkerja kami akan memberikan informasi lowongan kerja terbaru setiap hari

Baca Juga : www.PUSATKERJA2.com

Cara Daftar :
Terhadap teman-teman yang tertarik ugan cara online melalui link dibawah