Lowongan Kerja DKI Jakarta Dinas Kebudayaan Februari 2021

Pusatkerja2.com - Jangan pernah anda merasa ragu dan takut dikarenakan adanya sindiran dari banyak orang terhadap anda, jangan pernah menghentikan langkah perubahan anda, jangan pernah takut ataupun merasa malu dengan keadaan yang anda miliki saat ini, berjuanglah dan yakinlah bahwa kamu dapat melakukannya, mencapai serta membuatnya menjadi kenyataan, tidak ada mimpi yang terlalu besar, dan tidak ada pemimpi yang terlalu kecil. Dan ingatlah hal ini bila seseorang mengucilkan mu, menghina mu itu karena ada yang ia inginkan dari, dan tergantung kamu untuk mengetahuinya dan mengembangkannya menjadi potensi/skill anda yang mampu mengubah hidup anda menjadi lebih baik dari waktu ke waktu.

Dinas Kebudayaan merupakan unsur pelaksana urusan pemerintahan bidang kebudayaan yang dipimpin oleh Kepala Dinas yang berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah. Dinas Kebudayaan mempunyai tugas membantu Bupati melaksanakan urusan pemerintahan dan tugas pembantuan di bidang kebudayaan. Dinas Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia untuk mengikuti seleksi Tenaga Ahli Tahun 2021 untuk kegiatan Pengembangan Website dengan ketentuan sebagai berikut :


Lowongan Kerja DKI Jakarta Dinas Kebudayaan Februari 2021

Syarat Umum :

  • Warga Negara Indonesia (WN)
  • Berkelakuan Baik
  • Berusia antara 21-45 tahun pada Februari 2021
  • Sehat jasmani dan rohani serta bebas dari narkoba
  • Mampu bekerjasama dalam tim
  • Memiliki perangkat kerja sendiri (laptop)
  • Mempunyai jiwa kreatifitas yang tinggi, bersemangat, pekerja keras dan mampu bekerja dibawah tekanan
  • Disiplin dan memiliki loyalitas yang tinggi
  • Bersedia menerima pembayaran per triwulan
  • Bersedia bekerja puma waktu (full time)
  • Bersedia mengikuti kontrak kerja selama 3-9 bulan
  • Bersedia dipotong pajak sesuai ketentuan yang berlaku.


Syarat Administrasi :

  • Fotokopi KTP
  • CV dilengkapi foto terbaru
  • Fotokopi NPWP Tahun 2020
  • Fotokopi Bukti Lapor Pajak Tahun 2020 (SPT 21)
  • Fotokopi Buku Rekening Tabungan
  • Fotokopi Ijazah & Transkip Nilai yang sudah dilegalisir
  • Fotokopi Sertifikat Keahlian (SKA)/Sertifikat Diklat sesuai kompetensi


Tertarik untuk bekerja sama, silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. daftar


Baca Juga : www.PUSATKERJA2.com

Note :

 Wajib Follow IG @on_loker

 Join Group Loker : pusatkerja2

Posting Komentar

0 Komentar