Lowongan Kerja SMA Terbaru Mei 2019

PUSATKERJA2.COM, Situs terpercaya indonesia yang menyediakan informasi lowongan kerja terbaru. Banyak hal yang perlu kita kembangkan di diri kita sendiri, baik itu tentang skill, pengetahuan, serta penyelesaian permasalahan dengan cepat. Hal tersebut sangatlah berguna ketika kita melakukan pelamaran kerja. Dikarenan perusahaan selalu melakukan testing dengan mengutamakan hal tersebut. Lalu bagaimana cara mengembangkan nya, sebaiknya kita meminta bantuan terhadap keluarga, teman, ataupun saudara untuk melakukan testing seperti tes, wawancara, dan psikotes, ataupun kita dapat melakukan penelitian terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, dengan cara lakukan berbagai pertanyaan, lalu temukan hal-hal apa saja yang berguna untuk dapat anda kembangkan didiri anda, sehingga ketika dilakukan penyeleksian perusahaan, sahabat tidak akan mengalami kesulitan untuk melewati tahap tersebut.
Angkasa Pura yang dikenal sebagai pendukukng merek Angkasa Pura Support, adalah salah satu bagian diantara 4 (empat) anak Angkasa Pura Airports. Untuk mencapai dan mendukung visinya sebagai perusahaan terbaik dan kelas dunia diwilayah timur Indonesia berkonstrubusi, yakni meningkatkan indeks kepuasan pelanggan non-aeronautika dengan solusi dalam skala besar. Dan saat ini dikabarkan bahwa PT Angkasa Pura Support telah membuka rekrutmen terbaru, terhadap anda berminat untuk bekerja sama, silahkan ikuti beberapa ketentuan dibawah.
Lowongan Kerja Terbaru SMA Mei 2019

Aviation Security - Yogyakarta

Syarat :

 * Minimal memiliki pendidikan SMA/Sederajat
 * Disukai terhadap peserta yang memiliki gelar pendidikan Diploma dari berbagai jurusan
 * Laki-laki dan Perempuan
 * Peserta Laki-laki memiliki tinggi badan minimal 170 cm, dan peserta Perempuan memiliki tinggi badan minimal 165 cm
 * Usia minimal 18 tahun dan maksimal usia 27 tahun
 * Belum menikah/single
 * Disukai terhadap peserta memiliki AVSEC dasar atau Lisensi Avsec Junior yang dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Transportasi Udara
 * Siap sedia untk mengambil bagian dalam pelatihan lisensi dengan biaya peserta sendiri jika diperlukan
 * Tidak bertindik, tidak berambut pirang, dan tidak memakai narkoba ataupun tidak pernah terjerat dengan hukum
 * Sertifikat SKCK
 yang aktif
 * 2 Lembar Photo peserta dengan ukuran 3x4 cm dan 2 lembar 4x6 vm
 * Siap sedia dengan sistem kerja Shift
 * Mampu berbahasa inggris dengan baik, secara tulisan dan lisan
 * Siap sedia untuk ditempatkan di area kerja PT Angkasa Pura Support
Dead Line 30 Mei 2019

Customer Service Officer - Balikpapan

Syarat :

 * Wanita
 * Umur minimal 18 tahun dan maksimal 25 tahun
 * Tinggi peserta minimal 165 cm
 * Memiliki pendidikan minimal SMA dari semua jurusan
 * Mahir dan mampu berbahasa inggris secara lancar, komonikasi dan tulisan
 * Siap sedia untuk sistem kerja Shift
 * Memiliki sertifikat SKCK yang Valid dari departemen Kepolisian
 * Sehat secara jasmani dan rohani yang dinyatakan dalam bentuk sertifikat
 * Berpenampilan menarik, disiplin, sopan, dan pekerja keras
Dead Line 29 Mei 2019

PSC On Ticket System Team Leader - Yogyakarta

Syarat :

 * Laki-laki dan Perempuan
 * Minimal usia peserta 20 tahun dan Maksimal 30 Tahun
 * Diploma 3 dari jurusan Informatika, Sistem Informasi,atau Teknisi Komputer
 * Minimal telah memiliki pengalaman kerja 1 tahun sebagai pemimpin
 * Siap sedia untuk ditempatkan diberbagai area kerja PT Angkasa Pura Support
Dead Line 27 Mei 2019

Lampiran Dokumen :

 CV (Curriculum Vitae) Daftar Riwayat Hidup
 Photo copy dari KTP (Kartu Tanda Penduduk)
 1 Lembar Photo Ukuran 4x6 Cm
 Photo Copy dari Ijazah dan Transkrip Pendidikan/SKHU

Terhadap peserta yang berminat untuk bekerja sama silahkan daftarkan diri peserta secara online melalui link online dibawah.
Pendaftaran tidak dipungut biaya (Gratis)

Posting Komentar

0 Komentar